Tata rias pengantin merupakan salah satu warisan budaya yang perlu kita lestari. Dalam adat jawa tata rias pengantin memang memiliki filosofi tersendiri dalam setiap detail tata riasnya. Sepintas mungkin kiata melihat tata rias pengantin jawa itu sama saja. Namun jika kita perhatikan dengan seksama maka akan terlihat perbedaan dalam setiap tata rias pengantin adat jawa.
Gaya tata rias pengantin jawa berasal dari dua daerah di jawa yang kaya akan aneka budayanya. Tata rias pengantin jawa ini berasal dari keraton Yogyakarta dan juga keraton Solo. Berikut ini adalah 5 gaya tata rias pengantin adat jawa yang berasal dari Yogyakarta dan juga Solo yang populer di masyarakat.
Tata Rias Pengantin Jawa Paes Ageng